Program Pamsimas lll merupakan salah satu program pemerintah dalam rangka pencapaian Universal Acces dibidang air minum dan sanitasi, untuk mendukung pelaksanaan program tersebut. kami saat ini membutuhkan tenaga Fasilitator Masyarakat (FM) pengganti untuk mengisi kekosongan yang akan ditempatkan di Kabupaten Kutai Timur, Kabupaten Penajam Paser Utara dan Kabupaten Mahakam Ulu.
Adapun posisi dan kualifikasi yang dibutuhkan adalah :
A. Fasilitator Senior Kode : FS |
|
B. FM – Pemberdavaan Masvarakat Kode: FM-CD |
|
C. FM – Pensembangan Air Minum dan Sanitasi Kode: FM-WSS |
|
Persyaratan dan Ketentuan:
- Surat Lamaran dilengkapi dengan Daftar Riwayat Hidup (Wajib mencantumkan nomor HP & alamat email), FC ijazah terakhir yang dilegalisir, pas photo (aX6) : 2 lembar, FC KTP, FC NPWP, FC surat Pengalaman/Referensi Kerja.
- Sehat jasmani dan rohani, dibuktikan dengan surat keterangan sehat dari Puskesmas/Rumah sakit Pemerintah;
- Tidak sedang terikat kontrak dengan pihak lain/pekerjaan lain/program lainnya;\
- Memiliki kemampuan komunikasi lisan yang baik;
- Bersedia ditempatkan dilokasi tugas sampai dengan kontrak Fasilitator Program Pamsimas lll berakhir;
- Bisa mengendarai sepeda motor dan memiliki SlM C;
- Seluruh berkas lamaran dimasukkan kedalam amplop cokelat besar dengan mencantumkan kode lamaran yang ditujukan Fasilitator Senior (FS), Fasilitator Pemberdayaan Masyarakat (FM-CD) dan Fasilitator Pengembangan Air Minum dan Sanitasi (FM-WSS);
- Lamaran disampaikan melalui email pamsimas3kaltim@gmail.com; dan CC: cbpamsimas3kaltim@gmail.com atau di antar langsung kekantor alamat:
PIP2B Balai Prasarana Permukiman Wilayah Jalan Tengkawang No. 1 (Loa Bahu) Samarinda selambat lambatnya tanggal 25 Juli 2020; - Pengumuman hasil kelulusan seleksi administrasi akan langsung di infokan ke masingmasing peserta;
- Seleksi Wawancara dilaksanakan secara Video canference;
- Seluruh proses seleksi ini tidak dipungut biaya apapun hanya pelamar yang memenuhi kualifikasi yang akan dipanggil untuk mengikuti seleksi selanjumya;
- Untuk info lebih lanjut dapat menghubungi panitia : 0821-8939-5479 ( Eliftina Zalfi)